You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Belum Ada Solusi Penanganan PKL Depan Pasar Enjo
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Penanganan PKL Pasar Enjo Tunggu Tempat Relokasi

Pengentasan persoalan Pedagang Kaki Lima (PKL) yang marak memadati akses keluar masuk Pasar Enjo, Rawamangun, Pulugadung, masih menemui jalan buntu.

Kita masih pelajari untuk relokasi PKL. Mau direlokasi ke mana juga lahannya belum ada

Sampai kini aparatur terkait belum mempunyai solusi untuk menyelesaikan persoalan tersebut lantaran tidak tersedianya tempat relokasi pedagang.

Akses ke Pasar Enjo Dikuasai PKL

Camat Pulogadung, Alawi mengakui PKL di Jalan Pisangan Lama 2, khususnya dekat Pasar Enjo semakin banyak. Namun saat ini pihanya belum memiliki waktu untuk menggelar rapat koordinasi terkait rencana penertiban PKL di kawasan itu.

"Kita masih pelajari untuk relokasi PKL. Mau direlokasi ke mana juga lahannya belum ada," katanya, Selasa (16/2).

Alawi berjanji akan mencarikan solusi agar PKL tidak lagi berjualan di akses keluar masuk Pasar Enjo.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2320 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1279 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1027 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye981 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye894 personAldi Geri Lumban Tobing